Senin, 03 Agustus 2009

Mengenal MAWAPRES UNESA 2009

Achmad Fawait (tengah jaket hitam)Berfoto bersama pengurus SKI-FIS seusai pelaksanaan
Grand Opening di gedung i.8 FIS_UNESA
Curiculum Vitae

Nama: Achmad Fawait  
NIM: 064 274 043
Universitas: Universitas Negeri Surabaya
Fakultas: Fakultas Ilmu Sosial 
Jurusan: S1 Pendidikan Geografi
Tempat, tanggal lahir : Sumenep, 02 Desember 1988
Alamat/ No Tlpn: Jl. Ketintang Gg 1V A / 07 Surabaya, Telp. (031) 8293805
Pengalaman Organisasi
Internal Kampus:
Anggota Dept. Penalaran BEM-J Geografi (2007-2008)
Anggota Divisi Pembinaan MDP Geografi (2007-2008)
Kord. Divisi pembinaan SKI-Geografi (2007-2008)
Kadept Sie Kerohanian BEM-J Geografi (2008-2009)
Ketua SKI Geografi (2008-2009)
Pendamping Divisi PKM Social Study Club FIS (2009)
Kadept Penalaran BEM-FIS (2009)
Manajer MDP Geografi (2008-2009)

Eksternal Kampus:
Anggota Divisi Akademik - Profesi Forum Mahasiswa Muslim Unesa (FORMUSA) tahun 2007-2008 dan             2008-2009
Tenaga Pengajar Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) Lumumba, Kec Wonokromo 2008-sekarang (Di Bawah       Naungan LMI Surabaya)
Anggota Forum Lingkar Pena (FLP) Cabang Surabaya Tahun 2008 sekarang)
Peserta Hasil Seleksi Program Pembinaan Mahasiswa Berprestasi (PPMB) Angkatan ke-2 Yayasan Be-                      Excellent Surabaya tahun 2008-sekarang.
Anggota Tim Direct Selling Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPD Surabaya (Persiapan Pemilu Legislatif 2009)
Tentor sebaya untuk mata kuliah PJ Terapan  mahasiwa angkatan 2006 Jurusan SI Pendidikan Geografi
Pengalaman Kepanitiaan:
Panitia Kemah Bakti Akademik BEM-J Geografi di Bumi Perkemahan Sumberwekas, Prigen-Pasuruan pada           Tanggal 31 Agustus- 2 September 2007.
Panitia Inti Pekan Ilmiah Geografi Jawa Timur (Seminar Nasional, Kompetisi Karya Tulis Ilmiah tingkat Jwa       Timur, Lomba Mading Tiga Dimensi, Cerdas Cermat Geografi dan Lomba Gambar Peta) oleh BEM-J Geografi pada tanggal 10-12 November 2007.
Ketua Pelaksana LKMTD BEM-J Geografi di Balai Benih Ikan Punten, Batu 23-25 Mei 2008.
Ketua Pelaksana Musabaqoh Tilatil Qur’an Fakultas Ilmu Sosial Unesa tahun 2008 oleh PD III FIS Unesa.
Kordinator Sie Acara Cooperative Edu Challenge (CeLL) Jawa Timur Oleh Dinas Koperasi Jawa Timur Bekerja
sama dengan Lembaga Pengabdian Masyrakat Unesa tahun 2009.
Pemateri Pada Seminar Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial tanggal 21 Desember 2008 oleh PD III FIS Unesa
Dan kegiatan-kegiatan ilmiah, sosial, politik yang lain..
Kaya Ilmiah:

Pola Mobilitas Masyarakat Eks Penderita Kusta di Desa Kedungjambe, Kecamatan Singggahan, Kabupaten Tuban tahun 2006 (KPKM 2006).
Aplikasi Sistem Informasi Geografi (SIG) Untuk Menganalisis Wilayah PeKarya Ilmiah:rsebaran Penyakit DBD di Kota Surabaya (LKTM 2007).
Pelaksanaan Program Pembangunan Berkelanjutan Untuk Mengurangi Tingkat Polusi Udara Daerah Perkotaan (KPKM 2008)
Pemanfaatan Hutan Mangrove Sebagai Metode Ekologi Pencegahan Persebaran Vektor Nyamuk Malaria di Daerah Pesisir a (KKTM 2008)
Dampak Legalisasi Pasar Modern Terhadap Eksistensi Kebelangsungan Pasar Tradisional di Daerah Perkotaan (KKTM 2008).
Urgensi Tarbiyah Islamiyah untuk Menciptakan Pribadi Muslim Paripurna (KKTK UKKI)
Identifikasi Daerah Potensi Rawan Tanah Longsor di Kecamatan Sukapura Kabupaten Probolinggo (KKTM Jatim 2008).
Optimalisasi Pelaksanaan Direct Selling untuk Meminimalisir Angka Golput dalam Pemilu 2009 (PKM-GT 2009)
Efektivitas Cooperative Edu Challenge (CeLL) esbagai Upaya Peningkatan Akseptabilitas Koperasi pada Kalangan Pelajar (PKM-AI 2009)
Identifikasi Daerah Potensi Rawan Tanah Longsor di Kecamatan Sukapura Kabupaten Probolinggo (PKM-AI 2009)
Pemanfaatan Data Penginderaan Jauh dalam Pembelajaran Ilmu Geografi (Seminar Mahasiswa FIS 2008)
Bukti-Bukti Saintifik Penciptaan Alam Semesta dalam Persepektif Al-Qur’an (KKTA-MTQ Unesa 2009)
Tekhnik Pelaksanaan Recovery Hutan Mangrove sebagai Upaya Penanggulangan Banjir Pasang di Kawasan Peisir Kota Surabaya (MAWAPRES Unesa 2009)
Optimalisasi Pengembangan Kawasan Objek Wisata di Pulau Madura sebagao upaya peningkatan Kesejahteraan Masyrakat (KKTI Suramadu Pemprof JATIM)
Permasalahan Kependudukan di Pulau Madura (KKTM  KB Jwa Timur 2009)
Aplikasi SIG untuk Mengidentifikasi Potensi Rawan Tanah Longsor (MITI Paper Challenge wilayah indonesia timur 2009)
Pretasi Ilmiah:
Juara 1 LKTM bidang IPA tingkat Fakultas Ilmu Sosial Tahun 2007.
Juara III LKTM bidang IPA tingkat Universitas Negeri Surabaya tahun 2007.
Juara 1 Lomba Pidato (MTQ) tingkat Kakultas Ilmu Sosial 2007)
Juara 1 lomba pidato (MTQ) tingkat Universitas Negeri Surabaya tahun 2007 (Road to MTQ Nasional di Palembang*).
Juara 1 LKTM tingkat Universitas dalam rangka LKTM Dies Natalis yang ke 43 Universitas Negari Surabaya tahun 2007
Juara 1 KKTM bidang IPA tingkat Fakultas Ilmu Sosial Tahun 2008.
Juara 1 KKTM bidang IPS tingkat Fakultas Ilmu Sosial Tahun 2008.
Juara I KKTI (MTQ) tingkat Fakultas Ilmu Sosial Tahun 2008
Juara 1 lomba pidato (MTQ) tingkat Fakultas Ilmu Sosial tahun 2008
Juara 1 KKTM Bidang IPS tingkat Universitas Negeri Suabaya tahun 2008 (Road to KKTM Regional C di NTB).
Juara I KKTK se-Surabaya oleh UKKI Universitas Negeri Suabaya tahun 2008.
Delapan Besar KKTM Regional C Universitas Negeri Mataram NTB tahun 2008
Semifinalis KKTM dan Lomba Poster Bidang IPA Dinas Pendidikan dan Kebudayaan tingkat Jatim tahun 2008
Juara I MAWAPRES FIS 2009
Juara II Lomaba KKTA (MTQ -Unesa) Tingkat Universitas Negeri Surabaya tahun 2009
Juara II Lomba Pidato (MTQ-Unesa) Tingkat Universitas Negeri Surabaya tahun 2009
Juara I MAWAPRES Unesa 2009
Ketua Tim Peneliti untuk PKM-AI 2009 (Dua penelitian mendapat intensif dana @x Rp. 3.000.000)
Juara II MTI Paper Challenge Wlayah Indonesia Timur (Jawa Timur, Bal dan Nusa Tenggara) 2009

Mutiara Motivasi Diri
Berprestasi ditengah keterbatasan adalaha salah satu sifat kepahlawanan
(Ustad Anis Mata: Serial Pahlawan)
Menjadi penting itu baik... Tapi menjadi baik jauh lebih penting
(Solikin Abu Izzuddin: Zero to Hero)

Kebanggan kita adalah ketika malaikat membangga-banggakan kita di hadapan Alloh... Menjadi LUAR BIASA adalah setiap orang (Achmad Guntar: Trainer TRUSCO)


Alloh Ghayatuna...................!!!

Tidak ada komentar: